Pergerakan pair USDJPY di sesi Asia (01:25:35 GMT) bergerak kuat terhadap dollar AS, setelah dibuka lebih tinggi pada 104.39 di awal perdagangan (00.00 GMT), dan kini pair bergulir berada pada 104.67.
Safe haven yen sesi Asia kembali terkoreksi lawan dollar AS ditengah pasar focus pada hasil referendum Brexit di Inggris. Hasil kampanye dukungan untuk menolak Brexit lebih besar dari Brexit memberikan sinyal kuatnya perdagangan aset beresiko sehingga safe haven kurang laku.
Rekomendasi selengkapnya, silahkan klik image dibawah
Editor: Jul Allens



