(Vibiznews-Forex) – Pair AUDUSD pada perdagangan forex hari Senin (03/06) berusaha melanjutkan trend bullish sebelumnya dan sempat menyentuh posisi tinggi 3 pekan jelang pertemuan RBA yang diekspektasikan akan memangkas suku bunganya. Kekuatan pair didapat dari rilis data Caixin PMI man ufaktur China yang positif berbeda dengan laporan pemerintah yang kontraksi.
Secara teknikal menurut analyst Vibiz Research Center pair AUDUSD yang dibuka pada posisi 0.6932 dan kini berada di posisi 0.6943. Berusaha naik kembali ke R2 dan jika tembus mendaki ke R3. Namun jika terjadi sebaliknya akan turun menuju MA5 D1 di 0.6925 dan jika tembus meluncur ke S1 hingga S3.
R3 | R2 | R1 | Pivot | S1 | S2 | S3 |
0.6985 | 0.6962 | 0.6945 | 0.6919 | 0.6901 | 0.6977 | 0.6860 |
Buy Avg | 0.6960 | Sell Avg | 0.6920 |
Jul Allens/ Senior Analyst Vibiz Research Center-Vibiz Consulting