Bursa Eropa Kamis Dibuka Negatif Oleh Kekhawatiran Perang Yaman

926

Pelemahan yang sudah berlangsung selama dua sesi perdagngan sebelumnya tampak masih berlanjut diawal perdagangan bursa saham Eropa Kamis petang ini (26/3) dengan seluruh indeks Eropa dibuka diteritori negatif. Kekhawatiran akan kondisi politik Yaman saat ini menjadi pusat perhatian bagi para investor di Eropa.

Lihat : Iklim Bisnis Jerman Khawatirkan Bursa Eropa

Intervensi pemerintah  Arab Saudi dan sekitarnya terhadap pemberontak Houthi yang bertujuan untuk mengulingkan pemerintahan Yaman, dengan diumumkannya operasi militer yang dipimpin oleh Arab Saudi ikut melemahkan bursa Eropa dengan indeks Dax Jerman memimpin pelemahan terbesar.

Read more

Hendri Timotius/ VMN/VBN/ Analyst-Vibiz Research Center
Editor: Jul Allens

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here