Rekomendasi Yen, Senin 4 Januari 2016

425

Pergerakan pair USDJPY di sesi Asia  (01:30:35 GMT) bergerak  naik  setelah  dibuka kuat  pada   120,21 di   awal   perdagangan   (00.00 GMT),  atau  turun 55 pips  atau 0,5%  dan nilai bergulir  berada pada 119,66.

Koleksi akhir tahun terhadap aset safe haven masih berlanjut hingga sesi Asia pagi ini, yang juga didukung oleh rilis data PMI Manufaktur negeri tersebut pada bulan Desember lalu yang alami peningkatan.

Namun penguatan yen diwaspadai terkoreksi kembali oleh data PMI manufaktur dan service bulan Desember AS yang diindikasikan akan meningkat dan mengangkat dollar semakin tinggi.

Rekomendasi selengkapnya, silahkan klik image dibawah

yen

Editor: Jul Allens

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here