Rally Yang Cepat Atas Obligasi Rupiah Setelah Pernyataan FOMC

620

Rally yang cepat, namun tidak berlangsung lama terjadi atas obligasi Rupiah setelah pernyataan FOMC yang mengindikasikan  sehingga aliran beli berhenti dan berubah menjadi penjual yang lebih baik setelah BOJ mempertahankan bunga.

Pasar mengalami sedikit kecewa karena mereka mengharapkan pernyataan yang lebih tersirat dari BOJ. Obligasi tenor 10 tahun diperdagangkan tinggi dengan yield 7.52% dan ditutup dengan yield 7.58%. Tidak banyak pergerakan karena para pemain sedang menunggu pengumuman suku bunga BI. Yield turun sekitar 1 – 2 bps dibandingkan dengan penutupan hari sebelumnya.

Yield indikatif hari ini:
Obligasi             Yield Terkini
SPN  (1 th)           6. 50% (+0.00)
FR53 (5 th)          7.40% (-0.01)
FR56 (10 th)        7.58% (-0.01)
FR73 (15 th)        7.86% (-0.02)
FR72 (20 th)        7.90% (+0.00)

ROI26                  3.93%, spread T+217
ROI46                  4.92%, spread T+247

Bella Donna/VMN/VBN/Senior Analyst Vibiz Research Center
Editor : Asido Situmorang

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here