Rekomendasi Harian AUDUSD 23 November 2018

876

(Vibiznews-Forex) – Pair AUDUSD   sesi Asia hari Jumat (23/11) sulit membangun rebound yang sudah dimulai sejak awal sesi Asia sekalipun posisi dolar AS masih melemah saat itu. Namun kini dolar mulai bergerak  bullish kembali dan harga komdoitas unggulan negeri tersebut juga sedang turun, sehingga membebani kekuatan pair.

Dengan tidak adanya rilis ekonomi pasar utama yang bergerak dari AS, sentimen pulihnya kembali perdagangan saham mungkin berubah menjadi penentu utama dari momentum pasangan pada hari perdagangan terakhir pekan ini.

Secara teknikal menurut analyst Vibiz Research Center pair AUDUSD sedang tertekan    menuju S1 dan jika tembus meluncur  menuju area support lemahnya di S2. Namun jika terjadi sebaliknya pair akan naik kembali ke posisi 0.7255 dan jika tembus  mendaki ke resisten kuatnya di R1 hingga R2.

R3 R2 R1 Pivot S1 S2 S3
0.7298 0.7282 0.7263 0.7244 0.7229 0.7213 0.7197
Buy Avg 0.7260 Sell Avg 0.7230

 

Jul Allens/ Senior Analyst Vibiz Research Center-Vibiz Consulting Group

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here