Rekomendasi Harian Indeks Nikkei 11 Februari 2020

650

(Vibiznews-Index) – Indeks Nikkei perdagangan akhir pekan ditutup  mengalami penurunan sebesar 12,5 poin  atau 0,03% menjadi 23,633 basis poin, indeks sempat naik ke posisi 23,798. Sentimen negatif pasar masih didominasi perkembangan wabah coronavirus yang korbannya bertambah.

Perdagangan hari ini Kospi berpotensi rebound mengikuti arus keuntungan saham global di bursa saham Amerika awal pekan yang ditutup menguat dini hari.

Secara teknikal menurut analyst Vibiz Research Center indeks Nikkei berjangka  akan  bergerak dalam trend  negatif namun akan ada koreksi positif. Indeks akan akan mendaki ke posisi 23700, dan jika tembus  naik  ke R1 hingga R2. Namun jika terkoreksi  negatif meluncur ke posisi 23600 dan jika tembus akan meluncur ke posisi S1 hingga S2.

R3 R2 R1 Pivot S1 S2 S3
24100 23910 23780 23650 23510 23380 23050
Buy Avg 23800 Sell Avg 23450
Jul Allens/ Senior Analyst Vibiz Research Center-Vibiz Consulting

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here