Rekomendasi Harian Indeks Nikkei 3 Mei 2023

3769
nikkei topix

(Vibiznews-Index) – Untuk rekomendasi harian indeks Nikkei 3 Mei 2023, Nikkei perdagangan akhir pekan lalu ditutup  naik 0,15% pada posisi 28.458.

Demikian indeks Topix naik 0,43% menjadi 2.033, demikian untuk indeks Nikkei berjangka bulan Juni 2023 bergerak  positif dengan naik 0,19% pada posisi 28450.

Nikkei ditutup menguat ke tertinggi dalam 8 bulan lebih setelah sempat melompat tinggi awal sesi.

Nikkei masih kuat oleh pelemahan yen Jepang pasca sikap dovish Bank of Japan, meningkatkan prospek industri Jepang yang padat ekspor.

Silahkan klik jika ingin join Telegram Vibiznews

Sebagai penggerak pasar hari ini, bursa Wall Street semalam  melemah oleh profit taking lanjutan.

Lihat:  Aksi Ambil Untung Masih Bebani Wall Street Jelang Pengumuman Fed Rate

Harga minyak WTI anjlok lebih dari 5% ke level terendah lima minggu oleh kekhawatiran tentang kemungkinan resesi akibat kenaikan suku bunga  bank sentral utama

Secara teknikal menurut analyst Vibiz Research Center indeks Nikkei berjangka hari ini MELEMAH.

Awal sesi dapat turun ke posisi 29190 dan jika tembus meluncur ke posisi  S2 hingga S3.

Namun jika kemudian berbalik arah, akan naik ke posisi 29260 dan jika tembus mendaki ke  R1 hingga R2.

R3 R2 R1 Pivot S1 S2 S3
29556 29458 29281 29183 29006 28908 28631
Buy Avg 29290 Sell Avg 28645