Yang Penting Pasien Tertolong, Pentingkah Service Excellent Rumah Sakit?

678

(Business Lounge – Present Your Service) Beberapa waktu lalu saya punya pengalaman “mengerikan” tentang pelayanan Rumah Sakit. Salah satu kejadian yang saya ingat terjadi di Rumah Sakit besar di kota Jakarta. Seorang pasien penderita penyakit ginjal yang akan dipasang alat di tubuhnya untuk cuci darah, bertanya kepada petugas, “Kok tidak dibius dulu dokter, kalau di RS lain dibius dulu?”, dan dokter dengan ketus menjawab “Mau dipasang nggak, kalau nggak mau ya sudah…”. Astaga….tidak adakah empati yang bisa diberikan?

Read more

Emy Trimahanani/VMN/BL/Managing Partner for Wealth Management Vibiz Consulting

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here