Didesak PMI Manufaktur Tiongkok, Harga Karet Tocom Pagi Turun Sedikit

2397

Pada perdagangan di bursa komoditas Tokyo awal bulan ini harga karet berjangka tampak mengalami penurunan setelah selama tiga sesi hingga akhir pekan lalu bergerak menguat (2/3). Dukungan kenaikan harga minyak mentah gagal memberikan dukungan menguat pada harga karet hari ini. Rilis PMI manufaktur resmi Tiongkok untuk bulan Februari masih menunjukkan kontraksi meskipun angkanya lebih baik dari ekspektasi.

PMI manufaktur resmi Tiongkok untuk bulan Februari dilaporkan berada di level 49,9 poin. Angka di bawah 50 poin masih menunjukkan terjadinya kontraksi. Meskipun demikian angka PMI lebih baik dibandingkan dengan ekspektasi yang ada di level 49,7 poin.

Read more

Ika Akbarwati/VMN/VBN /Senior Analyst-Vibiz Research Center
Editor: Jul Allens

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here