Kementerian Agraria Siap Sediakan Lahan Untuk Mencapai Target Pertanian

679

(Berita Daerah – Nasional) Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menyatakan kesiapan mereka untuk menyediakan lahan pertanian guna mendukung program swasembada pangan yang digulirkan Kementerian Pertanian. Penambahan luas areal pertanian menjadi salah satu cara untuk bisa meningkatkan kapasitas produksi pertanian nasional.

Menteri ATR/Kepala BPN, Ferry Mursyidan Baldan pada Seminar Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) di Jakarta, Rabu (8/4) mengatakan bahwa jumlah lahan yang disiapkan oleh pihaknya itu demi mencapai tingkat produksi komoditas pertanian sehingga mampu mencapai swasembada pangan.

Read more

Akbar Buwono/Regional Analyst at Vibiz Research/VM/BD
Editor : Eni Ariyanti
image: ant

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here