Dividen Jumbo Ada di Kelompok IDXHIDIX20, Ini Daftar Emitennya

406
dividen

(Vibiznews – IDX Stocks) – Minggu ini investor sedang mencermati pengumuman pembagian dividen jumbo oleh beberapa emiten-emiten.

Sebenarnya BEI memiliki indeks yang mengumpulkan emiten-emiten dengan catatan pembayaran dividen tertinggi, yaitu Indeks High Dividen – Dividen20.

Daftar 20 saham dengan yield pembayaran dividen tertinggi ini terangkum dalam indeks High Dividend 20. BEI melakukan penyusunan ulang penghuni indeks High Dividend 20 (IDXHIDIV20).

Mengacu surat Pengumuman Bursa Efek Indonesia Nomor Peng-00022/BEI.POP/01-2023, pengocokan ulang ini akan efektif berlaku sejak 3 Februari 2023 sampai dengan 2 Februari 2024 mendatang.

Berikut daftar lengkap menghuni indeks High Dividend 20 teranyar.

No Kode Emiten
1 ADRO PT Adaro Energy Indonesia Tbk.
2 ASII PT Astra Inernational Tbk.
3 BBCA PT Bank Central Asia Tbk
4 BBNI PT Bank Negara Indonesia Tbk.
5 BBRI PT Bank Rakyat Indonesia Tbk.
6 BMRI PT Bank Mandiri Tbk.
7 CPIN PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk.
8 DMAS PT Puradelta Lestari Tbk.
9 HMSP PT H.M. Sampoerna Tbk.
10 INDF PT Indofood Sukses Makmur Tbk.
11 INTP PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk.
12 ITMG PT Indo Tambangraya Megah Tbk.
13 KLBF PT Kalbe Farma Tbk.
14 PGAS PT Perusahaan Gas Negara Tbk.
15 PTBA PT Bukit Asam Tbk.
16 TLKM PT Telkom Indonesia Tbk.
17 TOWR PT Sarana Menara Nusantara Tbk.
18 UNTR PT United Tractors Tbk.
19 UNVR PT Unilever Indonesia Tbk.
20 WSBP PT Waskita Beton Precast Tbk

 

Selasti Panjaitan/Vibiznews/Head of Wealth Planning