Harga Jagung Naik Produksi Etanol Naik

401
jagung

(Vibiznews – Commodity) – Harga jagung naik pada penutupan pasar hari Rabu kenaikan produksi etanol mingguan, sehingga jagung yang digunakan lebih banyak. 

Harga jagung Maret di CBOT naik 1.2 sen (0.18%) menjadi $ 6.81 per bushel.  

Laporan produksi etanol dari EIA rata-rata 1.028 juta galon perhari sampai 27 Januari. Kenaikan 16k barel per hari naik dari minggu sebelumnya. Kenaikan 3 minggu ber turut –turut naik 1 juta bpd produksi mingguan. 

Laporan bulanan NASS sebesar 425.283 mbu jagung digunakan untuk produksi etanol selama bulan Desember. Turun 5.5% dari bulan Nopember dan turun 11% dari bulan Desember 2021 

Produsen rata-rata 1.042 juta bpd pada tahun lalu di minggu yang sama. Persediaan etanol turun 635k barel menjadi 24.442 juta. 

United Airlines mengumumkan rencana untuk memakai bahan bakar jet fuel dari etanol pada 2028. Bekerja sama dengan Green Plains, Tallgrass Energy Partners dan Blue Blade Energy. Perusahaan juga menjanjikan 2.7 milayr galon SAF. 

https://www.vibiznews.com/2023/02/01/rekomendasi-minyak-2-februari-2023-turun-kembali-ke-78-an-setelah-berhasil-naik-ke-79-an/

Perkiraan Laporan Penjualan Ekspor mingguan FAS dari persediaan lama antara 600k MT sampai 1.2 MMT. Dari persediaan baru di bawah 150k MT.  

Mesir membatalkan pesanan jagung, tetapi pesanan dari AS adalah yang terendah. 

USDA Ag Attache memperkirakan panen jagung Brazil sebesar 125.5 MMT naik 500k MT diatas perkiraan WASDE setelah terjadi pengurangan area tanam. Perkiraan ekspor sama dengan perkiraan resmi 47 MMT. 

Ekspor biji-bijian Ukraina turun 32% dari sampai 29 Januari termasuk 607,771 MT jagung. Ukraina mengirim 19 MMT . 

Analisa tehnikal untuk jagung dengan support pertama $6.75 dan berikut ke $6.67 sedangkan resistan pertama di $6.89 berikut ke $6.98. 

Loni T / Senior Analyst Vibiz Research Centre Division, Vibiz Consulting 

https://www.vibiznews.com/2023/01/03/review-tahun-2022-jagung-kedelai-gandum/