Harga Karet Jepang Naik Menguatnya Indeks Nikkei

808
karet

(Vibiznews – Commodity) – Harga karet Jepang naik hari Kamis, menguatnya indeks Nikkei. Pasar Shanghai naik perkiraan permintaan akan naik karena kebijakan pemerintah Cina yang mendukung percepatan recovery dari ekonomi Cina. 

Harga Karet Mei di Osaka Exchange turun 2 yen atau 0.9% menjadi 225.1 yen ($1.71) per kg.  

Indeks Nikkei Jepang dibuka naik 0.62%.  Ditutup naik 0,46% menjadi  26.508  karena kepercayaan konsumen AS yang kuat dan optimis mendorong sentimen. 

Indeks harga konsumen inti Jepang sebesar 3,7% pada bulan November secara tahunan, menandai laju tercepat sejak Desember 1981. 

https://www.vibiznews.com/2022/12/22/indeks-nikkei-berakhir-positif-mengikuti-kenaikan-bursa-wall-street/ 

Harga karet Mei di Shanghai Futures Exchange naik 50 yuan atau 0.4% menjadi 12, 790 yuan ($1,834) per ton.  

China pada tahun 2023 akan mendorong pembangunan proyek-proyek besar dan mendukung perusahaan swasta.  Pemerintah Cina berjanji untuk mendorong pemulihan konsumsi, dan memacu pasar perumahan sewa jangka panjang. 

https://www.vibiznews.com/2022/12/22/bursa-hong-kong-kamis-ditutup-naik-terdukung-reformasi-pasar-dan-kenaikan-wall-street/  

Harga minyak mentah hari Kamis turun dan diperdagangkan di sekitar $77.33 per barel. Penurunan ini membuat harga karet sintetis lebih murah dari karet alam. Kenaikan harga karet menjadi terbatas.  

https://www.vibiznews.com/2022/12/23/rekomendasi-minyak-23-desember-2022-turun-karena-menguatnya-usd/ 

Analisa tehnikal untuk karet dengan support pertama 216  yen dan berikut 210 yen. Resistant pertama di 231 yen dan berikut ke 237 yen. 

Loni T / Senior Analyst Vibiz Research Centre Division, Vibiz Consulting 

https://www.vibiznews.com/2022/12/18/akankah-kenaikan-suku-bunga-tinggi-terus-berlanjut-global-market-outlook-19-23-december-2022/