(Vibiznews – Commodity) – Harga jagung masih naik pada hari Kamis, kenaikan dua hari berturut-turut
Harga jagung CBOT naik 0,6 sen (0.17%) menjadi $430.6 per bushel
Laporan Penjualan Ekspor Mingguan Kamis pagi
- Penjualan jagung seminggu ini sampai 22 Januari sebesar 1.649 MMT . Turun dari minggu lalu, tetapi naik 21.4% dari tahun lalu pada minggu yang sama.
- Negara tujuan pengiriman terbesar Jepang 365,100 MT, kemudian Mexico 350,800 MT dan Colombia 339,500 MT.
Data Census pengiriman jagung 7.305 MMT (287.6 mbu) selama Nopember. Pengiriman terbesar kedua bulanan dan terbesar sejak April.
Ekspor jagung yang sudah disuling turun dari tahun lalu 933,557 MT. Ekspor etanol mencapai rekor Nopember 211.33 juta galon, terbesar kedua bulanan.
Laporan EIA pada Kamis pagi
- produksi etanol turun 5,000 barrels perday menjadi 1.114 juta bpd di minggu ini 23 Januari
- Persediaan turun 339,000 barels menjadi 25.4 juta barel.
- Ekspor turun 61,000 bpd minggu ini menjadi 157,000 bpd
- Input etanol meningkat 31,000 bpd menjadi 883,000 bpd
Analisa tehnikal untuk jagung
Support pertama di $4.17 kemudian ke $4.11
Resistance pertama di $4.33 berikut ke $4.53
Loni T / Senior Analyst Vibiz Research Centre Division, Vibiz Consulting



